Dzikir dan Doa Tasyakuran Gedung Workshop Keterampilan MAN 16 Jakarta
Alhamdulillah, akhirnya telah selesai pembangunan gedung workshop keterampilan MAN 16 Jakarta, yg dimulai sejak 25 September hingga 17 Desember 2020.
In sya Allah gedung ini akan digunakan pada awal tahun pelajaran baru, yg nantinya akan difokuskan kepada 2 ketrampilan yaitu design grafis dan menjahit, demikian jelas pak Sarpandadi sebagai kamad MAN 16 Jakarta.
Mohon doa nya yaaa...semoga para peserta didik MAN 16 dapat menjadi orang2 yg sukses dan bermanfaat bagi keluarga dan masyarakat....dan bapak dan ibu gurunya selalu diberi kesehatan...serta para orang tuanya pun selalu diberi kelapangan rizki..Aamiin.....